Kami supplier jual rumput taman untuk landscape dan Lapangan
Kami Jual rumput taman dengan berbagai macam jenis rumput taman landscape yang populer di Indonesia.
Dengan memiliki karakter sendiri-sendiri sehingga anda bisa menyesuaikan dengan kondisi lahan anda. Karena setiap jenis rumput taman landscape mempunyai kelebihan dan kekurangan. Sehingga anda harus tepat memilihnya.
Ragam jenis rumput tamaN Landscape

Rumput Gajah Mini
Jenis rumput gajah mini ada dua varietas bias dan varigata. Dengan ciri utama gajah mini biasa warna daung dominan hijau semua, sedangan untuk yang varigata ada kombinasi warna hijau dan putih
Jenis rumput gajah mini bagus untuk area minimalis dan cocok untuk lapangan bermain anak karena ujung daun tidak lancip sehingga aman. Tingkat pertumbuhan lambat sehingga minim perawatan pemangkasan/pemotongan

Rumput Jepang
Jenis rumput taman landscape yang kedua adalah rumput jepang (zoysia Japonica). Karakter tahan terhadap cuaca panas ekstrim, tahan terhadap injakan kaki dan memiliki tingkat pertumbuhannya cepat,
sangat cocok untuk area tanam pada lahan outdoor seperti lapangan sepak bola, minim perawatan penyiraman namun harus rutin untuk pemotongan/pemangkasan daun agar terlihat lebih rapi.

Rumput Swiss
Jenis rumput taman landscape yang memiliki karakter seperti rumput jepang hanya saja warna daun lebih cerah dan daun agak lembut. Harga juga lebih mahal dari jenis rumput lainnya.
Kurang cocok untuk pada lahan indoor karena untuk pertumbuhan yang normal dan maksimal membutuhkan sinar matahari langsung kisaran 80%, jika tidak maka bentuk akar memanjang keluar tanah kemudian mati.

Rumput Golf
Jenis rumput taman yang khusus untuk lapangan golf istilah lain golf bermuda dengan ciri memiliki warna akan gelap kebiruan. Bentuk daun lebih lembut dan agak menempal pada tanah.
Termasuk jenis zoysia karena akar juga rhizoma atau bersambung. Harus benar-benar intensif dalam perawatan pemangkasan karena menurut kami jual rumput taman khususkan untuk lapangan golf dan lahan la.

Rumput Lamuran
Rumput lamuran cabang daun agak panjang untuk penanaman pada lahan tepi jalan tol. Selain dapat menahan erosi tanah juga tahan terhadap debu dan cuaca panas.
Sangat minim perawatan pemangkasan karena pemanfaatan tidak untuk rumput hias. Namun lebih untuk penahan tanah agak tidak terkikis air.

Gajah Mini Varigata
Rumput gaja mini varigata mempunyai karakter sama persis dengan rumput gajah mini hanya saja warna pada tengah daun berwarna putih .
Untuk perawatan dan lainnya tidak jauh beda dengan gajah mini. Jadi sangat bagus untuk taman minimalis baik untuk indoor atau outdoor

Gajah Paitan
order now
Rumput gajah biasa atau paitan memiliki daun lebih lebar dari pada rumput gajah mini, dapat difungsikan sebagai penahan erosi pada tanah.
Kami jual rumput taman ini biasa ditanam pada pagar bagian luar karena kurang bagus untuk lahan taman rumah. Namun memiliki karakter lebih kuat terhadap cuaca panas.

Rumput Odot
order now
Selain jenis jual rumput hias kami juga menyuplai bibit jenis rumput yang difungsikan sebagai pakan ternak yaitu jenis rumput odot dan paichong.
Yang menurut kami jual rumput taman, Dua jenis rumput yang mempunyai kandungan protein tinggi untuk hewan ternak dan tingkat pertumbuhan relatif cepat.
testimonials

Terima kasih area halaman rumah saya menjadi lebih asri harga realtif murah, sekaligus melayani jasa tanam jadi saya tidak susah lagi mencari tukang tanam.
– Ny. Shinta Surabaya

Goog job. Pelayanan ramah untuk bertanya dan berkonsultasi tentang informasi jenis rumput yang dipakai sesuai dengan kondisi lahannya.
– Richard Adam